Sunday, May 25, 2014

LG G Flex, Smartphone Android Dengan Layar Lengkung

Setelah berbagai bocoran hadir mengawali kemunculan LG G Flex, smartphone Android dengan layar lengkung ini akhirnya telah resmi diumumkan oleh pihak LG. Layar lengkung LG G Flex memakai teknologi yang dinamakan “Flexible OLED Screen Technology.” Selanjutnya pihak LG juga menjelaskan layar G Flex memiliki spesifikasi 6-inci 720p, dapur pacunya yang dipersenjatai prosesor 2.26GHz Quad-Core Snapdragon 800, 2GB RAM, kamera 13MP, dan baterai 3,500 mAh. Tentu tidak hanya dapur pacu yang menjadi keunggulan smartphone ini, melainkan bodi melengkungnya yang eksotis. Tidak hanya eksotis, namun bodinya juga lentur, membuat daya tahannya akan tindihan.... detail LG G Flex, Smartphone Android Dengan Layar Lengkung[...]


Aplikasi Web

No comments:

Post a Comment